DailyFX.ID adalah Situs analisa teknikal dan berita fundamental pasar forex yang diupdate setiap hari oleh para profesional trader. Semua artikel yang dihadirkan DailyFX.id bertujuan hanya untuk informasi dan edukasi.
DailyFX.ID hanya merekomendasikan broker forex yang teregulasi BAPPEBTI Indonesia. DailyFX.id Tidak menghimpun dana, tidak mengajak ataupun mengharuskan untuk membuka akun, berinvestasi ataupun bertransaksi. Investasi dan trading adalah beresiko, segala keputusan dan kerugian adalah tanggung jawab pengunjung/pembaca sendiri.
Berita Pasar Hari ini
Analisa Forex GBPUSD, EURUSD, AUDUSD, USDJPY 21/01/2021
USDX (Index dollar) Index dollar nampaknya berada pada jalur melemah setelah pelantikan Joe Biden. Seperti dituliskan pada analisa sebelumnya, jika index dollar mencapai 89.60 – 90.00 dan berhasil memantul naik...
Analisa Emas, Minyak dan Perak Harian 21 Januari 2021
Emas – Melompat ke atas SMA 200 dan $1,850 Pelantikan Joe Biden langsung memberi efek bullish pada harga emas. Lompatan naik terjadi kemarin dan harga emas ditutup di atas $1,850...
USDJPY Tidak Bergerak Meski BoJ Mempertahankan Suku Bunga dan Revisi Proyeksi Lebih Rendah
Beberapa waktu sebelumnya, bank sentral Jepang telah mengumumkan langkah kebijakan moneter terbarunya di awal 2021. BoJ memutuskan untuk tidak melakukan perubahan pada tingkat suku bunga. Namun meski begitu, BoJ melakukan...
GBPUSD Meneruskan Bullish Ketika BoE Menghapus Peluang Suku Bunga Negatif
Pasangan mata uang GBPUSD hari ini bergerak di sekitar nilai tukar 1,3678 di sesi Asia Kamis (21/1). Sejauh ini mata uang Poundsterling Inggris mampu bergerak dengan mengesankan mencatatkan kenaikan 0,22%...
AUDUSD Gagal Naik Meski Pengangguran Turun
Pasangan mata uang AUDUSD hari ini tidak menampilkan pergerakan yang berarti pasca rilis data utama ekonomi Australia. Pengabaian itu membawa pasangan masih bertahan bergerak di sekitar nilai tukar 0,7755. Kondisi...
Peluang Pasar Forex Hari Ini
Peluang Pergerakan Pasangan AUDUSD Hari Ini AUDUSD bergerak semakin tinggi pada sesion Asia ke posisi 0.7718 sebab disokong oleh dollar AS yang menurun tertekan oleh kekuatan stimulan AS yang semakin...
Prediksi Pasar Forex AS 20 Januari 2021
Dollar AS dan asset aman yen Jepang menurun pada sore hari di tengah-tengah gagasan pembacaan program stimulan kontribusi AS yang akan dibacakan oleh calon menkeu AS untuk periode pemerintah capres...
USDJPY Turun Ke Terendah Harian, Fokus Ke Pelantikan Joe Biden
Sepanjang sesi Asia hari Rabu 20/1, pasangan USDJPY hari ini tampak mencatatkan penurunan yang lebih dalam. Beberapa waktu terakhir pasangan berada di kisaran nilai tukar 103,75 sampai 103,70. Itu menjadi...